home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

CIX Pecahkan Rekor 2 Tahun Lalu dengan Album Baru

Rabu, 07 Juni 2023 23:00 by fzhchyn | 274 hits
CIX Pecahkan Rekor 2 Tahun Lalu dengan Album Baru
Image source: C9 Entertainment

DREAMERS.ID - CIX berhasil memecahkan rekor pribadi mereka dengan album baru ‘'OK' Episode 2: I'm OK’ yang dirilis pada 30 mei lalu. Dalam minggu pertama perilisannya, album tersebut mencatat angka penjualan yang mengesankan.

Menurut Hanteo Chart, mini album ‘'OK' Episode 2: I'm OK’ yang menampilkan lagu utama ‘Save me, Kill me’, telah terjual sebanyak 132.784 kopi di minggu pertama peluncurannya (periode 30 Mei hingga 5 Juni).

Angka tersebut hanya hampir menggandakan penjualan minggu pertama CIX sebelumnya dengan mini album ‘'OK' Episode 1: OK Not’, yang terjual 78.950 kopi di minggu pertama.

Baca juga: Bae Jinyoung Hengkang, CIX Lanjut dengan 4 Member

Yang lebih mengesankan, penjualan ‘'OK' Episode 2: I'm OK’ tidak juga berhasil memecahkan rekor pribadi grup sebanyak 110.228 kopi yang ditetapkan oleh album 2021 mereka ‘'OK' Prolog: Be OK’ dua tahun lalu.

Sementara itu, mini album 'OK' Episode 2: I'm OK’ berisikan total empat track yaitu lagu utama ‘Save me, Kill me’, ‘Back to life’, ‘Curtain Call’, dan ‘Color’.

(fzh)

Komentar
  • HOT !
    Kwon Yuri SNSD tampil beda dalam film terbarunya 'Intrusion'. Dalam wawancara eksklusif yang digelar pada 10 Maret, ia mengaku sengaja meninggalkan image cantik dan rapi yang melekat padanya demi menghidupkan karakter yang kasar dan penuh perjuangan....
  • HOT !
    J Hope BTS kembali menggebrak dunia musik dengan merilis single digital terbarunya bertajuk 'Sweet Dreams' yang menampilkan kolaborasi apik bersama penyanyi Miguel....
  • HOT !
    ADOR mengungkapkan bukti berupa rekaman CCTV yang menunjukkan interaksi antara Hanni NewJeans (NJZ) dengan member ILLIT, serta isi percakapan melalui pesan instan antara Hanni dan Min Hee Jin....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : safinatunaja
Cast : OC (Kim Nana), Lee Taeyong NCT127

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)