home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Bantah Bermusuhan, Beyonce Ucapkan Selamat Pada Kardashian

Rabu, 19 Juni 2013 18:19 by miko | 1937 hits
Bantah Bermusuhan, Beyonce Ucapkan Selamat Pada Kardashian
dreamersradio.com

DREAMERSRADIO.COM - Jika sebelumnya banyak beredar kabar hubungan antara Beyonce dan Kim Kardashian tak harmonis sepertinya dibantah Beyonce dengan memberikan selamat kepada Kardashian terkait kelahiran bayinya yang lima minggu lebih cepat.

Ucapan selamat yang tak disangka datang dari Beyonce. Ia member ucapan selamat atas kelahiran putri Kim dan Kanye. Padahal rumor yang beredar melaporkan kalau penyanyi single Ladies tersebut kurang menyukai Kim.

Meski Beyonce membatah gosip buruk tersebut dengan memberikan selamat di blog Tumblrnya. "Selamat Kim dan Kanye. Nikmatilah momen bahagia ini," tulis istri rapper Jay-Z itu.

Baca juga: Happy New Year! Simak Menariknya Berbagai Ucapan Selamat Para Artis Korea Lewat Instagram!

Ucapan selamat tersebut diposting beserta foto Kim dan Kanye yang dibuat hitam-putih dan bertuliskan congratulation. Beyonce memilih foto saat momen romantis, di mana Kim dan Kanye saling bertatapan.

Kabarnya dulu hubungan antara Beyonce dan Kim kurang baik. Padahal pasangan-pasangan mereka bersahabat. Beyonce merasa Kim memanfaatkan Kanye untuk mendongkrak popularitasnya. Bintang reality TV Keeping Up with The Kardashian itu juga berusaha menjadi teman dekat sang diva dengan membelikan gelang bertahta berlian untuk Blue Ivy, putri Beyonce dan Jay-Z.

Tindakan tersebut ternyata tidak mendapat respon baik dari Beyonce. Lantaran pada gelang tersebut tertulis rangkaian kata berbunyi Love Auntie Kim. Beyonce curiga Kim sedang berusaha membeli pertemanan dengannya melalui Blue Ivy. Hal itu membuatnya lebih waspada dan menjaga jarak sampai ia merasa bisa mempercayai Kim.

Komentar
  • HOT !
    Eat What You Reap atau Kong Kong Bap Bap, variety show spin off GBRB: Reap What You Sow akan menayangkan episode perdana pada tanggal 9 Januari 2025 mendatang....
  • HOT !
    Menurut Dewan Film Korea, Hidden Face telah melampaui 1 juta penonton bioskop pada 22 Desember pukul 3:45 p.m. KST setelah resmi ditayangkan pada bulan November lalu....
  • HOT !
    G Dragon dan Han So Hee terlibat rumor asmara setelah diduga melakukan lovestagram atau mengunggah foto yang sama di Instagram masing masing....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : AdeLululu
Cast : Lay EXO , Kim Vanyiake (FC) , Eunji A-Pink , Ryeowook SJ , Suho EXO, Jung Rachel, EXO, A-Pink

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)