home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Song Hye Gyo Bawa Pulang Penghargaan Besar APAN Star Awards 2013

Senin, 18 November 2013 08:18 by pearl | 3927 hits
Song Hye Gyo Bawa Pulang Penghargaan Besar APAN Star Awards 2013
soompi.com

DREAMERSRADIO.COM - Siapa yang tak kenal nama aktris Korea cantik yang satu ini? Berkat drama hitsnya yang tayang awal tahun ini, 'That Winter the Wind Blows', Song Hye Kyo berhasil meraih penghargaan besar dalam event Daejeon Drama Festival, APAN Star Awards 2013 (16/11).

Akting Song Hye Kyo yang sangat mengesankan dalam memerankan tokoh Oh Young, gadis milyuner yang bersifat dingin dan buta bersama dengan aktor Jo In Sung dalam drama 'That Winter the Wind Blows' membuatnya meraih penghargaan Daesang malam itu.

“Tahun lalu ketika aku mulai syuting untuk drama tersebut, tepat ketika udaranya menjadi semain dingin. Sekarang aku berdiri disini, aku merasa teringatkan dengan tempat syuting tersebut. Benar-benar sesuatu yang sangat berharga bagiku khususnya, aku ingin berterimakasih pada orang-orang tunanetra di Korea yang telah banyak membantuku,” ujar sang aktris dalam pidatonya di APAN Star Awards 2013.

Baca juga: 'Effortless Beauty' Ala Song Hye Kyo Saat Hadiri Acara Publik Perdana Usai 5 Bulan Menikah

Ini adalah kali kedua Song Hye Kyo menghadiri Daejeong Drama Festival yang diadakan di Chungnam National University tersebut.

Tak hanya Song Hye Kyo, aktris 'I Hear Your Voice' Lee Bo Young juga berhasil menyabet piala best actress dan Lee Jun Ki untuk best leading actor. Selamat untuk semua pemenang APAN Star Awards 2013! (prl)

Komentar
  • HOT !
    Sakura LE SSERAFIM mengungkapkan bahwa ia kini lebih mengutamakan proses daripada hasil. Pada 14 Maret, di YES24 Live Hall, diadakan showcase peringatan perilisan mini album kelima LE SSERAFIM bertajuk 'HOT'....
  • HOT !
    BIBI bersiap untuk menggelar tur dunia pertamanya sejak debut! Agensi Feelgood Music melalui akun media sosial resmi mereka mengumumkan lompatan baru BIBI dengan merilis poster mencolok untuk ‘2025 BIBI 1st WORLD TOUR [EVE]’....
  • HOT !
    Telah dilaporkan bahwa sebuah jarum suntik ditemukan di samping jasad penyanyi Wheesung, yang meninggal dunia di rumahnya pada 10 Maret lalu....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : StrongBaby
Cast : -Amber Josephine Lu f(x) -Lee Seunghyun Bigbang -Lee Gikwang B2ST -Son Dongwoon B2ST -Lot Of Cameo

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)