home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

CL 2NE1 Juga Eksis di Moschino Night Party Coachella, California!

Selasa, 14 April 2015 19:55 by citra09 | 1711 hits
CL 2NE1 Juga Eksis di Moschino Night Party Coachella, California!
Image source: Twitter.com

DREAMERSRADIO.COM - Member dan leader girl group 2NE1, CL sekali lagi kembali membuktikan eksistensi dan popularitasnya di dunia internasional, bahkan sebelum debutnya secara resmi di pasar musik Amerika Serikat.

Setelah beberapa waktu lalu tampil di hadapan ratusan ribu penonton ‘Ultra Music Festival 2015’ Miami, kini CL kembali terlihat eksis di malam festival musik tahunan Coachella Music Festival pada Minggu (12/04) lalu di Bermuda Dunes, California.


Image source: Twitter

Dari berbagai foto yang bereda di sosial media, CL terlihat menghadiri Moschino Night Party yang digelar oleh sang desainer, Jeremy Scott. Pelantun ‘The Baddest Female’ ini pun kembali terlihat mengenakan outfit Moschino, yaitu Moschino print t-shirt, sequined denim vest yang matching dengan bawahannya, dan yellow fur coat sebagai luarannya.


Image source: Twitter

Baca juga: Circle Tak Terduga, NewJeans, CL, Jay Park, Jung Ho Yeon Hangout Bareng Gigi Hadid

Dalam foto-foto tersebut, CL terlihat menikmati keseruan pesta tersebut bersama rekan-rekannya, seperti Diplo, Skrillex, dan Jeremy Scott. Ia juga sempat berfoto bersama Jesse Jo Stark dan adik supermodel Gigi Hadid, yaitu Bella Hadid.

Tak hanya CL, pesta tersebut juga dihadiri oleh beberapa selebriti Hollywood ternama, seperti Katy Perry, Fergie, Jourdan Dunn, Alexa Chung, serta pasangan kekasih Robert Pattinson dan FKA Twigs. Wow, serunya!

(ctr)

Komentar
  • HOT !
    Lia ITZY berkolaborasi dengan aktor Choo Young Woo dalam lagu duet untuk soundtrack terbaru drama The Tale of Lady Ok, yang dibintangi Lim Ji Yeon dan Choo Young Woo sendiri....
  • HOT !
    Boy group Stray Kids telah membuat sejarah baru di Billboard! Mereka berhasil mendebutkan album No. 1 di chart Billboard 200 enam kali berturut turut....
  • HOT !
    Pada 19 Desember, Lee Chae Yeon membagikan gambar MRI punggungnya di media sosialnya yang menunjukan adanya cedera pada bagian diskus atau bantalan antar tulang belakang....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : tavxoc
Cast : Jae, Brian (Young K) Day6

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)