home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Tujuh Girl Group K-Pop Ini Juga Pantas Dapat Popularitas yang Lebih

Minggu, 15 November 2015 11:00 by citra09 | 12239 hits
Tujuh Girl Group K-Pop Ini Juga Pantas Dapat Popularitas yang Lebih
Image source: dreamers.id
3. Purfles

Image source: Purfles Official

Purfles adalah trio vokal yang terdiri dari Geonhee, Eunyong, dan Wooyoung yang debut pada Oktober 2014 lewat single digital berjudul ‘1,2,3’. Meski tak sepopuler grup lain, namun Purfles memiliki fanbase yang cukup loyal.

Sejak saat itu, grup yang debut lewat agensi Crescendo Music ini mulai banyak tampil, tak hanya di Korea, tetapi juga di Cina, dan Filipina. Sang leader, Geonhee juga mulai mencoba akting sebagai peran kecil lewat drama ‘High Society’, sementara sang maknae, Wooyoung sempat tampil di ‘King of Mask Singer’. Menunjukkan aksi vokal yang memukau pun menjadi salah satu cara Purfles agar benar-benar bisa mencuri perhatian fans. 

Komentar
  • HOT !
    Sudah dua tahun sejak rumor Lee Chanhyuk dan Saerom fromis_9 berpacaran, kini keduanya dikabarkan sudah putus....
  • HOT !
    GOT7 membuktikan popularitas global mereka segera setelah comeback. Album terbaru 'WINTER HEPTAGON' yang dirilis setelah tiga tahun sejak comeback terakhir mereka telah memuncaki chart internasional....
  • HOT !
    Yoon Sanha ASTRO dan aktor Yoo Jung Hoo membagikan dokumentasi mereka selama berlibur di Bali....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : StrongBaby
Cast : -Amber Josephine Lu f(x) -Lee Seunghyun Bigbang -Lee Gikwang B2ST -Son Dongwoon B2ST -Lot Of Cameo

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)