home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Jang Dong Yoon dan Oh Dae Hwan Bertukar Tubuh di Film 'Devils'

Kamis, 08 Juni 2023 23:00 by Rie127 | 492 hits
Jang Dong Yoon dan Oh Dae Hwan Bertukar Tubuh di Film 'Devils'
Dreamers.id

DREAMERS.ID - Devils merupakan film thriller aksi yang mengisahkan pertarungan antara seorang pembunuh yang belum pernah terlihat sebelumnya bernama Jin Hyuk (Jang Dong Yoon) dan seorang detektif bernama Jae Hwan (Oh Dae Hwan), yang tubuhnya ditukar saat penangkapan.

Pohak produksi juga telah meirlis poster utama yang menampilkan konfrontasi intens antara pembunuh Jin Hyuk yang terlihat seperti psikopat dan detektif Jae Hwan yang telah menjadi kacau dengan kejahatan.

Keduanya dikunci bersama dengan borgol dan menatap lurus ke depan dengan tatapan mengintimidasi. Kedekatan mereka membuat –penonton bertanya-tanya apakah mereka akan menjadi musuh atau akan bekerja sama dalam sebuah kasus.

Baca juga: Kim Hye Yoon dan Lee Jong Won Dikonfirmasi Man Film Horor, Ini Sinopsis dan Detail Karakternya

Di balik wajah masing-masing karakter terdapat bayangan samar satu sama lain, yang mencerminkan pertukaran tubuh misterius mereka. Di poster itu tertulis, “Menangkap seorang pembunuh di dalam tubuh seorang pembunuh.”

Film ‘Devils’ akan diproduksi oleh tim yang sama di balik film ‘The Phone’, ‘Metamorphosis’, dan ‘Project Wolf Hunting’. Film ini telah dijadwalkan tayang di bioskop pada 5 Juli 2023 mendatang.

(Rie127)

Komentar
  • HOT !
    Grup J pop beranggotakan tujuh orang, IMP. telah merilis single terbaru mereka, Cheek to Cheek, yang kini sudah tersedia di semua platform streaming. Video musik yang juga hadir di channel YouTube resmi mereka, menampilkan energi dan koreografi yang menarik. IMP. adalah grup yang sangat populer dan banyak dibicarakan di Jepang....
  • HOT !
    Perusahaan produksi konten The Givers meraih kemenangan penuh dalam sengketa hukum melawan agensi ATTRAKT terkait hak cipta lagu global ‘Cupid’....
  • HOT !
    Komedian dan presenter Park Na Rae baru baru ini mengungkapkan pengalaman pahitnya menjadi korban pencurian di rumahnya....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : Pyopyo_BB
Cast : Lee Minhyuk/ B-Bomb (Block B), Ahn/Son Shiera (OC), Woo Jiho/Zico ( Block B), Kim Yookwon/UKwon (Blo

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)