DREAMERS.ID - Jika seorang aktor juga memiliki bakat bernyanyi mungkin sudah banyak dan biasa didengar. Namun ternyata, banyak juga lho aktor berbakat Korea Selatan yang tak kalah multitalenta dengan bakat nge-rap-nya!
Mulai dari yang junior hingga senior, bahkan ada juga yang sudah memiliki album atau mengikuti ajang pencarian bakat untuk rapper, para aktor tersebut memang tak main-main dalam mengasah dan menunjukan bakat lain yang tak kalah mengangumkan tersebut.
Siapa saja? Yuk, intip mereka!
(tys)