home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Selamat Datang, Inilah Deretan Idol K-Pop yang Debut di Bulan Januari 2022

Selasa, 11 Januari 2022 09:00 by Rie127 | 709 hits
Selamat Datang, Inilah Deretan Idol K-Pop yang Debut di Bulan Januari 2022
Dreamers.id

DREAMERS.ID - Selain comeback, dibulan Januari 2022 juga ada beberapa idol K-Pop yang akan melangsungkan debut lewat perilisan album yang sangat dinantikan oleh penggemar, dimulai dari grup hingga solois.

Berikut ini merupakan deretan idol K-Pop yang debut di bulan Januari. Siapa yang paling ditunggu?

1. Kep1er

Diawal bulan Januari, tepatnya pada tanggal 3 Januari, girl grup jebolan ajang survival Girls Planet 999, Kep1er akhirnya melangsungkan debut mereka lewat album yang bertajuk ‘FIRST IMPACT’, dengan title track ‘WA DA DA’.

2. TRENDZ

Pada 5 Januari, boy grup baru naungan Interpark Music Plus, TRENDZ juga telah melangsungkan debutnya lewat album ‘BLUE SET’. Grup ini terdiri dari 7 member, yaitu Havit, Leon, Yoonwoo, Hankook, ra.L, Eunil, and Yechan.

Baca juga: Fans K-Pop Ramai Naikkan Tagar Boikot Agensi Melawan Zionis Israel

3. H1-KEY

HI-KEY menjadi group selanjutnya yang akan melangsungkan debut lewat single album ‘ATHLETIC GIRL’ pada 5 Januari lalu, dengan title track ‘TNT (Truth&Trust)’. Girl grup ini berada dibawah naungan Grandline Group. Terdiri dari 4 member, yaitu Seoi, Sitala, Riina and Yel.

4. Choi Ye Na

Terakhir ada debut solo dari mantan member IZ*ONE, Choi Ye Na yang akan merilis mini albumnya yang bertajuk ‘ˣ‿ˣ (SMiLEY)’ pada 17 Januari mendatang.

5. Yuju

Terakhir ada Yuju yang akan melangsungkan debut solonya pada 18 Januari lewat album 'REC'. Ini menjadi debut pertamanya di agensi barunya, KONNECT Entertainment, sekaligus pasca GFRIEND dinyatakan bubar.

(Rie127)

Komentar
  • HOT !
    Kim Seolhyun menunjukkan penampilan yang menggetarkan sekaligus menegangkan dalam serial asli Disney+ 'Light Shop', membuat pemirsa sangat tersentuh oleh perannya sebagai pelanggan misterius....
  • HOT !
    Lee Jong Suk menutup tahun 2024 dengan donasi yang bermakna. Menurut agensinya Ace Factory pada 23 Desember, aktor tersebut baru baru ini menyumbangkan 100 juta won (sekitar 1,1 miliar rupiah) kepada Rumah Sakit Anak Seoul Asan Medical Center....
  • HOT !
    Menurut Dewan Film Korea, film Firefighters secara resmi mencapai 2.005.651 penonton bioskop per tanggal 18 Desember, atau hanya dalam 16 hari setelah dirilis pada tanggal 4 Desember lalu....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : tavxoc
Cast : Jae, Brian (Young K) Day6

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)