home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Wah, Jinwoo WINNER Disebut Mirip Vampir dan Sherlock Holmes!

Jumat, 19 September 2014 23:00 by citra09 | 6643 hits
Wah, Jinwoo WINNER Disebut Mirip Vampir dan Sherlock Holmes!
Official YG Entertainment

DREAMERSRADIO.COM - Debut ke panggung musik, boy group pendatang baru debutan YG Entertainment, WINNER sukses mencuri perhatian para fans tak hanya karena talenta bermusiknya, tetapi juga ketampanan wajah para membernya.

Hal ini pun disetujui oleh salah MC program radio ‘Cultwo Show’, Jung Chan Woo  dalam siarannya beberapa waktu lalu, di mana WINNER hadir sebagai bintang tamunya. Ketampanan Jinwoo pun menjadi yang paling mencuri perhatian Jung Chan Woo.

“Aku merasa lagu-lagu WINNER benar-benar bagus dan setiap membernya memiliki ciri khas yang unik. Mereka semua benar-benar mempesona,” tuturnya. Ia pun menyebut bahwa salah satu membernya, yaitu Jinwoo memiliki wajah seperi orang-orang Inggris.

Baca juga: Sejumlah Idola K-Pop Hingga Agensi Donasi untuk Korban Gempa Turki-Suriah

“Kim Jin Woo terlihat seperti orang Inggris. Ia terlihat seperti bangsawan Inggris tetapi memiliki pesona seperti vampir dan juga Sherlock Holmes. Aku benar-benar jatuh cinta pada WINNER,” lanjutnya lagi.

MC lainnya, Kim Tae Gyun juga memuji WINNER dengan menuturkan, “Keponakanku tak pernah meminta tandatangan dari para penyanyi (yang jadi bintang tamu), tapi kini ia memastikan aku harus mendapatkan tandatangan WINNER.” Setuju dengan mereka, Dreamers?^^

(ctr)

Komentar
  • HOT !
    Kasus di mana manajer grup NewJeans (NJZ) A melaporkan CEO ADOR Kim Joo Young atas perundungan di tempat kerja telah ditutup dengan putusan "tidak bersalah"....
  • HOT !
    Setelah ditunggu tunggu oleh para penggemar di Indonesia, Kandis tampil secara langsung dalam acara ‘KOREA 360 X Kandis Mini Concert in Indonesia’ yang digelar pada 21 Februari 2025 di Main Atrium KOREA 360, LOTTE Mall Jakarta....
  • HOT !
    Netflix telah mengumumkan produksi drama 'Boyfriend on Demand' (judul sementara), yang dibintangi oleh Jisoo BLACKPINK dan Seo In Guk....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : Chanuchan_
Cast : Hanbin as B.I , Lalisa Manoban as Lisa , Park chae young as Rose

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)