home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Film Legendaris Korea, Friends Siap Dibuat Sekuelnya

Jumat, 11 Januari 2013 10:00 by citra09 | 3094 hits
Film Legendaris Korea, Friends Siap Dibuat Sekuelnya
dramovie.com

Ingat dengan film legendaris Korea berjudul Friends yang berhasil melejit sukses setelah perilisannya 12 tahun lalu? Yap! Film yang dibintangi Jang Dong Gun tersebut dikabarkan akan dibuat sekuelnya dalam waktu dekat ini.

Sekuel yang berjudul Friend 2 ini akan kembali disutradarai oleh Gwang Kyung Tak dan akan melanjutkan kisah di film pertama yang memang belum selesai. Film ini sendiri bercerita tentang 4 sahabat di tahun 70-an yang berasal dari latar belakang berbeda yang akhirnya mengambil jalannya masing-masing dan akhirnya menjadi musuh.

Baca juga: Bintang Legendaris Serial 'Friends' Matthew Perry Ditemukan Meninggal di Hot Tub Rumahnya

Akting Jang Dong Gun dalam film ini pun semakin membuat film ini menjadi film legendaris di Korea Selatan sepanjang masa, dan bahkan beberapa negara di luar Asia. Film ini berhasil membawa lebih dari 8 juta penonton beberapa lama setelah dirilis.

Berdasarkan pernyataan pihak produksi, mereka masih belum menentukan apakah film sekuel ini akan kembali diperankan oleh 4 pemain sebelumnya, yaitu Jang Dong Gun, Seo Tae Hwa, Yu Oh Saeng, dan Jung Un Taek. Seperti apa ya akhir ceritanya? apakah mereka akan tetap bermusuhan atau kembali bersahabat?

Komentar
  • HOT !
    Kim Ji Ho dan Kim So Jung dari Dispatch memenangkan penghargaan Reporter of the Month ke 412 (Pelaporan Investigasi Kategori 2), dalam upacara yang digelar oleh Asosiasi Jurnalis Korea....
  • HOT !
    Song Mino WINNER, yang diduga lalai dalam pelayanan sosial, hadir di kantor polisi untuk pemeriksaan....
  • HOT !
    Netflix merilis video teaser pertama dari drama terbaru When Life Gives You Tangerines yang dibintangi IU dan Park Bo Gum, jelang penayangan perdana pada tanggal 7 Maret mendatang....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : StrongBaby
Cast : -Amber Josephine Lu f(x) -Lee Seunghyun Bigbang -Lee Gikwang B2ST -Son Dongwoon B2ST -Lot Of Cameo

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)