home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Hiii.. Begini Pengalaman Horor Para Selebriti Hollywood Saat Bertemu Hantu

Rabu, 23 Agustus 2017 20:00 by Dits | 4334 hits
Hiii.. Begini Pengalaman Horor Para Selebriti Hollywood Saat Bertemu Hantu
Dreamers.id
5. Megan Fox

image source: Life & Style

Megan Fox bercerita soal pengalaman mistisnya saat tengah berada di kamar hotel yang bertempat di Meksiko. Meski bintang ‘Transformers’ tersebut tidak melihat penampakannya, namun ia merasakan ada makhluk tak kasat mata berada di kamarnya.

"Aku sedang di hotel di Meksiko, ada tempat tidur, ruang tamu dan tempat tidur lagi. Aku memesan sarapan untuk diantar jam 07.30 pagi. Namun pukul 07.00 aku mendengar seseorang masuk ke kamar, meletakkan meja kecil dan menuangkan kopi," kata Megan.

"Tiga puluh menit kemudian, aku keluar kamar namun aku tak melihat meja, kopi, makanan atau apa pun. Bel pintu kamarku lalu berbunyi dan ternyata adalah room service yang membawa makananku,” jelasnya.

Komentar
  • HOT !
    Salah satu permainan terbaru, Mingle, dalam Squid Game 2 sukses mencuri perhatian. Permainan ini melibatkan ratusan pemain berdiri di atas panggung bundar yang berputar di ruangan selebar lebih dari 1.652 meter persegi....
  • HOT !
    Park Jin Young, pendiri dan produser JYP Entertainment, telah berbagi berita memilukan tentang meninggalnya sang ayah....
  • HOT !
    Dispatch merilis laporan eksklusif pada Jumat (17/1) yang menyatakan bahwa aktris aktris Kim Min Hee sedang hamil anak dari sutradara film Hong Sang Soo....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : StrongBaby
Cast : -Amber Josephine Lu f(x) -Lee Seunghyun Bigbang -Lee Gikwang B2ST -Son Dongwoon B2ST -Lot Of Cameo

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)