Untuk perayaan chuseok tahun ini, Kyulkyung Pristin mengungkap rencananya untuk menghabiskan waktu bersama rekan segrupnya disbanding pulang ke China. “Akan sangat menyenangkan jika kami dapat pergi ke Pulau Jeju,” ujarnya.
Untuk keinginannya, pelantun ‘We Like’ tersebut menjawab, “Bulan, tolong biarkan Pristin meraih penghargaan rookie (pendatang baru) terbaik di tahun ini. Juga, semoga semua member Pristin selalu diberi kesehatan,” tambah Kyulkyung.