home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Penjelasan dari Deretan Light Stick Dengan Bentuk Unik dan Lucu Grup K-Pop

Selasa, 31 Juli 2018 14:30 by dian97 | 5766 hits
Penjelasan dari Deretan Light Stick Dengan Bentuk Unik dan Lucu Grup K-Pop
Image source : Tumblr
3. GOT7

Boy Grup ini juga menggunakan nama panggilan fans mereka sebagai nama dari light stick. 'IGOT7' merupakan nama dari light stick boy grup ini. Mereka merilis telah merilis light stick di tahun 2016, dengan desain seperti burung yang dilengkapi oleh encasing logo GOT7, dengan warna neon dan putih sebagai warna dari light stick tersebut.

Mengapa desain burung? Karena fans alias IGOT7 dianggap imut seperti baby bird oleh GOT7 sendiri. 


Image source : Koreanheral.com

GOT7 kembali merilis versi kedua dari light stick kebangaannya pada tahun 2018 disaat mereka sedang melakukan konser tur dunia. Terdapa kabar jika desain dari light stick versi kedua ini sama dengan light stick versi pertama, namun warna dari light stick inilah yang berbeda. Di light stick versi keua ini akan lebih keren, dimana warna hijau pada bentuk burung terkensan lebih geometris.

Komentar
  • HOT !
    Girl group baru SM Entertainment, Hearts2Hearts, telah menyelesaikan promosi debut mereka untuk single album pertama 'The Chase' yang dirilis pada 24 Februari lalu....
  • HOT !
    Ahn Hyo Seop dikabarkan siap kembali membintangi drama genre komedi romantis! Pada 17 Maret, Outlet media lokal melaporkan bahwa sang aktor baru baru ini memilih komedi romansa berjudul 'Sold Out Again Today' (judul sementara) sebagai proyek berikutnya....
  • HOT !
    Jennie terus mencetak rekor tertinggi dengan 'Ruby'. Menurut Billboard pada 16 Maret waktu setempat. album solo perdana Jennie 'Ruby' berhasil masuk di posisi ke 7 pada chart utama Billboard 200. Ini adalah pencapaian tertinggi Jennie sebagai solois di chart tersebut....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : Sasseumi_
Cast : Lee Dong Wook, Annisa, All Cast

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)