home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Pengalaman Ngopi Makin Seru Bareng Kopi Chuseyo X UPgirls!

Jumat, 26 Juli 2024 12:35 by reinasoebisono | 797 hits
Pengalaman Ngopi Makin Seru Bareng Kopi Chuseyo X UPgirls!
Image source: Kopi Chuseyo

DREAMERS.ID - Kopi Chuseyo (PT Kopi Chuseyo Menyala) yang adalah brand kedai kopi yang telah memiliki puluhan cabang di seluruh Indonesia, kini makin mengembangkan ranah ke grup idola di Indonesia setelah sebelumnya cukup fokus ke grup idola Korea atau K-pop.

Kini, Kopi Chuseyo menggandeng grup idola UPgirls untuk kolaborasi sebagai brand ambassador! Fyi, UPgirls sudah memiliki fanbase yang kuat bernama UPtown di berbagai kota di Indonesia. Lagu-lagu andalan UPgirls pun ada Rasa Ini, Mentari, Cinta Remajaku, dan lainnya sudah sering dibawakan oleh para member UPgirls di berbagai panggung pentas musik Indonesia.

UPgirls rutin tampil pada akhir pekan di acaranya sendiri bernama The UPgirls Minishow yang berlokasi di ICE Palace, Lotte Mall Jakarta, yang dihadiri oleh ratusan UPtown yang setia. Dalam rangka kolaborasinya dengan Kopi Chuseyo, akan ada penjualan bundling photocard edisi terbatas.

Setelah itu, akan ada cafe visit oleh member UPgirls ke berbagai cabang Kopi Chuseyo. Wah makin tidak sabar untuk dapetin pengalaman ngopi yang makin seru ini bareng Kopi Chuseyo X UPgirls.

(rei)

Komentar
  • HOT !
    Lisa BLACKPINK berhasil mencuri perhatian dunia saat menghadiri Oscar After Party ke 97 yang digelar di Beverly Hills, California, Amerika Serikat pada 2 Maret (waktu setempat)....
  • HOT !
    Setelah upaya mediasi antara mantan CEO ADOR, Min Hee Jin, dan mantan karyawan ADOR A gagal, kedua pihak akan kembali bertemu dalam sidang utama yang dijadwalkan pada Maret 2025....
  • HOT !
    Grup baru ablume, yang beranggotakan mantan member FIFTY FIFTY yaitu Aran, Saena, dan Sio, akhirnya buka suara terkait kolaborasi mereka dengan produser kontroversial Ahn Sung Il....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : jessica12
Cast : Yein , Taehyung , Chanwoo , Jungkook

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)