DREAMERS.ID - Wajib militer atau seringkali disebut wamil merupakan kewajiban bagi pria berumur 18 - 27 tahun di Korea. Entah itu dari kalangan biasa hingga para selebriti dan idola K-pop. Lama waktu melakukan wajib militer adalah dua tahun, tentu waktu tersebut terasa sangat panjang apalagi untuk seleb Korea yang sedang menjalani karir cemerlangnya, juga untuk para fans.
Baca juga: Inilah Sederet Seleb Cowok Korea Selatan yang Selesai Wajib Militer di Tahun 2017
Nah, sepanjang tahun 2017 kemarin beberapa nama besar di Korea dari mulai aktor, model, hingga idola K-Pop mulai menjalankan masa tugasnya untuk mengabdi pada negara. Siapa saja mereka? Yuk lihat yang berikut ini!(rmh)