Bercerita tentang Nam Se Hee (Lee Min Ki) karyawan IT yang menghabiskan uangnya membeli rumah dan Yoon Ji Ho (Jung So Min), penulis yang tidak memiliki tempat tinggal, keduanya belum menikah di usia tiga puluhan. Mereka mulai hidup bersama sebagai teman serumah.