DREAMERS.ID - Mengapa Hari Musik Nasional jatuh pada tanggal 9 Maret? Karena di tanggal tersebut, pencipta lagu kebangsaan Indonesia Raya yaitu Wage Rudolf (WR) Supratman lahir. Hal ini juga ditetapkan berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 10 Tahun 2013.
Baca juga: Jadi Tuan Rumah di Negeri Sendiri, Jokowi Wajibkan Musik Nasional Diputar di Televisi
Selain harapan masyarakat Indonesia selalu mengapresiasi musik dalam negeri, musisi Indonesia pun terus memproduksi karya-karya berkualitas. Seperti para seniman musik yang membuat bangga bangsa di kancah internasional berikut ini.(rei)