home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Kenalan dengan Grup Rookie Populer Wanna One, Awas Jatuh Cinta! (Part 1)

Selasa, 15 Agustus 2017 13:00 by dodo07 | 7913 hits
Kenalan dengan Grup Rookie Populer Wanna One, Awas Jatuh Cinta! (Part 1)
Image source: YMC Entertainment

DREAMERS.ID - Bagi para penikmat musik K-Pop nampaknya sudah tak asing lagi saat mendegar nama grup Wanna One. Yup! grup jebolan program survival ‘Produce 101: season 2’ ini seolah jadi ‘virus’ baru yang sukses membius banyak K-Popers baik di dalam Korea maupun mancanegara.

Wanna One sendiri resmi debut pada tanggal 7 Agustus lalu dengan merilis mini album pertamanya yang bertajuk ‘1X1=1 (TO BE ONE)’ dengan lagu andalan berjudul ‘Energetic’. Namun, tak berselang lama, para Wannable, sebutan fans Wanna One, telah disuguhkan kembali aksi para membernya dalam musik video ‘Burn It Up’.


Image source: YMC Entertainment

Baca juga: Yoon Jisung Akan Segera Comeback di Bawah Naungan Agensi Baru

Seperti I.O.I, grup jebolan di season 1, Wanna One pun terdiri dari 11 member dari berbagai agensi Korea. Meski grup ini bersifat sementara, namun grup ini telah berhasil menarik banyak orang menjadi penggemarnya dalam kurun waktu yang terbilang sebentar. Bagi kamu yang belum tahu siapa saja mereka, yuk kenalan dengan 11 member Wanna One yang tampan dan berbakat ini.

(nnd)

Komentar
  • HOT !
    Boy group Jepang &TEAM akan segera memulai tur Asia pertama mereka pada bulan Mei 2025 mendatang. Kabar ini diumumkan melalui akun resmi media sosial grup pada tanggal 7 Maret beserta poster yang menampilkan jadwal lengkap tur mereka....
  • HOT !
    NewJeans (NJZ) menarik perhatian publik dengan kehadiran langsung mereka pada sidang perdana gugatan yang diajukan oleh agensi ADOR. Sidang ini berlangsung di Pengadilan Distrik Pusat Seoul pada tanggal 7 Maret....
  • HOT !
    Comeback drama melalui serial Netflix 'When Life Gives You Tangerines', IU memerankan karakter Aesoon, seorang gadis muda pemberontak. Selama konsefrensi pers pada 5 Maret, dia berbagi pengalamannya bekerja sama kembali dengan sutradara Kim Won Seok....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : safinatunaja
Cast : OC (Kim Nana), Lee Taeyong NCT127

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)