home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Persaingan Super Ketat, Berikut Daftar Nominasi Mnet 'MAMA 2017'! (Part 2)

Kamis, 19 Oktober 2017 20:34 by muthiasp | 2008 hits
Persaingan Super Ketat, Berikut Daftar Nominasi Mnet 'MAMA 2017'! (Part 2)
Image source: Mnet

DREAMERS.ID - Pada Kamis (19/10) malam waktu Korea, MAMA 2017 merilis sederet nominasi mulai dari ‘Best New Male Artist’ hingga ‘Best Dance Performance Group’. Persaingan pun sangat ketat di mana masing-masing kategori diisi oleh para idola K-Pop dan musisi yang sedang sangat populer di Korea maupun dunia.

Bukan hanya akan diselenggarakan di Hongkong seperti tahun sebelumnya, MAMA 2017 akan digelar di tiga negara sekaligus. Pada 25 November acara akan dibuka di Vietnam, lalu dilanjutkan di Jepang pada 29 November, dan berakhir di Hongkong pada 1 Desember 2017.

Melanjutkan nominasi bagian pertama, berikut daftar lengkap nominasi MAMA 2017 bagian kedua:

Best Music Video

  • EXO – ‘Power
  • TWICE – ‘Signal
  • Wanna One – ‘Energetic
  • BTS – ‘Spring Day
  • SEVENTEEN – ‘Don’t Wanna Cry

Best OST

  • Bolbbalgan4 – ‘You and Me from the Start
  • Suzy – ‘I Love You Boy
  • Ailee – ‘I Will Go to You Like the First Snow
  • Chanyeol, Punch – ‘Stay with Me
  • Crush – ‘Beautiful

Best Vocal Performance Male Solo

  • Zion.T – ‘The Song
  • Yoon Jong Shin – ‘Like It
  • Jung Seung Hwan – ‘This Fool
  • Han Dong Geun – ‘Crazy
  • Hwang Chi Yeol – ‘A Daily Song

Baca juga: Ini Kata DAY6 Soal Penampilan Pertama Mereka di Panggung MAMA 2017

Best Vocal Performance Female Solo

  • Kim Sejeong – ‘Flower Way
  • Suran – ‘WINE
  • IU – ‘Through the Night
  • Jung Eun Ji – ‘The Spring
  • Heize – ‘You, Clouds, Rain

Best Vocal Performance Group

  • WINNER – ‘Really Really
  • MAMAMOO – ‘Yes I Am
  • Bolbbalgan4 – ‘Tell Me You Love Me
  • BTOB – ‘Missing You
  • Highlight – ‘Calling You

Best Dance Performance Solo

  • Sunmi – ‘Gashina
  • PSY – ‘New Face
  • Lee Hyori – ‘Black
  • Taemin – ‘Move
  • HyunA – ‘BABE

Best Dance Performance Female Group

  • A Pink – ‘FIVE
  • TWICE – ‘Signal
  • Red Velvet – ‘Red Flavor
  • SNSD – ‘Holiday
  • G-Friend – ‘Love Whisper

Best Dance Performance Male Group

  • EXO – ‘Ko Ko Bop
  • NCT 127 – ‘Cherry Bomb
  • Monsta X – ‘Beautiful
  • BTS – ‘DNA
  • VIXX – ‘Shangri-La
  • SEVENTEEN – ‘Don’t Wanna Cry

(mth)

Komentar
  • HOT !
    Boy group Jepang &TEAM akan segera memulai tur Asia pertama mereka pada bulan Mei 2025 mendatang. Kabar ini diumumkan melalui akun resmi media sosial grup pada tanggal 7 Maret beserta poster yang menampilkan jadwal lengkap tur mereka....
  • HOT !
    NewJeans (NJZ) menarik perhatian publik dengan kehadiran langsung mereka pada sidang perdana gugatan yang diajukan oleh agensi ADOR. Sidang ini berlangsung di Pengadilan Distrik Pusat Seoul pada tanggal 7 Maret....
  • HOT !
    Comeback drama melalui serial Netflix 'When Life Gives You Tangerines', IU memerankan karakter Aesoon, seorang gadis muda pemberontak. Selama konsefrensi pers pada 5 Maret, dia berbagi pengalamannya bekerja sama kembali dengan sutradara Kim Won Seok....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : safinatunaja
Cast : OC (Kim Nana), Lee Taeyong NCT127

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)