home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Fokus Berkarir, 7 Seleb Korea Ini Pilih Tak Lanjutkan Kuliah

Jumat, 13 November 2015 16:02 by fzhchyn | 14343 hits
Fokus Berkarir, 7 Seleb Korea Ini Pilih Tak Lanjutkan Kuliah
Image source: Dreamers.id

DREAMERS.ID - Lebih dari 630.000 pelajar Sekolah Menengah Atas tingkat akhir atau yang sudah lulus di Korea Selatan melakukan tes ujian masuk perguruan tinggi pada Kamis (12/11) kemarin. Tak hanya dari kalangan pelajar biasa, para selebriti yang ingin melanjutkan ke bangku perkuliahan juga mengikuti tes ini.

Tapi meskipun ada beberapa selebriti yang mengejar pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi, tak sedikit juga yang memilih untuk tak melanjutkan ke bangku kuliah untuk lebih fokus pada karir bernyanyi atau akting mereka.

Baca juga: Ambil Program MBA, Agensi Ungkap Member BTS Lanjut Kuliah S2

Mengutip laman Koreaboo, berikut adalah beberapa seleb Korea yang memilih untuk tidak melanjutkan pendidikan di perguruan tinggi.

Komentar
  • HOT !
    Xiumin EXO resmi comeback solo pada 10 Maret dengan merilis mini album keduanya yang bertajuk 'Interview X' yang menampilkan lagu utama 'WHEE!'...
  • HOT !
    Kabar duka datang dari dunia hiburan Korea Selatan. Penyanyi terkenal Wheesung telah meninggal dunia secara tragis pada tanggal 10 Maret, di usia 43 tahun....
  • HOT !
    Kwon Yuri baru baru ini berbagi pengalamannya terkait adegan kontroversial dalam film terbarunya. Dalam wawancara yang digelar pada 10 Maret, ia menceritakan berbagai hal menarik seputar film 'Intrusion', karya yang disutradarai oleh Kim Yeo Jeong dan Lee Jung Chan, di mana ia menjadi pemeran utama....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : safinatunaja
Cast : OC (Kim Nana), Lee Taeyong NCT127

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)