home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

10 Skandal Dating Paling Fenomenal di Industri Dunia Hiburan Korea Selatan (Part 2)

Minggu, 18 Agustus 2019 08:00 by sukmagayatri | 13629 hits
10 Skandal Dating Paling Fenomenal di Industri Dunia Hiburan Korea Selatan (Part 2)
Image source: pinterest.com
1. Baekhyun EXO dan Taeyeon SNSD

Image source: KapanLagi.com
 

Lagi-lagi Dispatch menangkap satu pasangan paling menghebohkan di dunia industri hiburan Korea Selatan. Pada tahun 2014 silam, foto-foto Baekhyun dan Taeyeon sedang pergi kencan mulai tersebar ke banyak media.

Rumor pacarana antara Baekhyun dan Taeyeon menimbulkan kontroversi yang besar. Banyak penggemar baik dari EXO maupun SNSD yang mendukung atau bahkan menentang keras hubungan kedua idol tersebut. 

Walaupun dikabarkan sudah berpisah, banyak fans yang berspekulasi bahwa Baekhyun dan Taeyeon sampai saat ini masih sering putus nyambung.

Komentar
  • HOT !
    Setelah delapan tahun debut, girl group Dreamcatcher membentuk unit pertama mereka bernama ‘UAU’ dengan member JiU, SuA, dan Yoohyeon setelah delapan tahun debut....
  • HOT !
    Rosé BLACKPINK terpilih sebagai salah satu dari “100 Orang Paling Berpengaruh Tahun Ini” (TIME 100) versi majalah TIME Amerika Serikat....
  • HOT !
    Agensi Kim Soo Hyun, GOLDMEDALIST, mengumumkan perkembangan terkait pengaduan hukum terhadap postingan jahat dan sejenisnya....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : alfykmn
Cast : D.O, Kai, Sehun, Luhan, EXO

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)