KOREA
Kim Woo Bin Membuka Tahun Baru dengan Donasi 1,1 Miliar
Aktor Kim Woo Bin memukai tahun yang baru dengan berdinasi. Menurut AM Entertainment, Kim Woo Bin baru baru ini menyumbangkan 100 juta won (1,1 miliar rupiah) ke Seoul Asan Medical Center untuk mendukung biaya perawatan pasien yang rentan....