home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Review MV WJSN - Last Sequence: Visualnya Indah Banget!

Selasa, 05 Juli 2022 19:42 by Rie127 | 1119 hits
Review MV WJSN - Last Sequence: Visualnya Indah Banget!
Image Source: @WJSN_Comic

DREAMERS.ID - Pada 5 Juli, girl grup naungan Starship Entertainment, WJSN atau yang juga memiliki nama lain Comic Girls resmi melangsungkan comeback lewat spesial single album mereka yang bertajuk ‘SEQUENCE’.

Album ini memiliki 4 lagu, yaitu ‘Last Sequence’ yang menjadi title track, ‘Done’, ‘AURA’, dan ‘Stranger’, konsep albumnya sendiri membuat penggemar berpikir bahwa mereka sedang berada dibawah laut, dengan nuansa biru.

Lagu ‘Last Sequence’ memiliki genre pop dance, sementara itu liriknya sendiri menceritakan tentang berbagai moment indah dan berharga yang terjadi dalam hidup dan akan diingat untuk selamanya.

Baca juga: Starship Pastikan Luda dan Dawon Masih Menjadi Member WJSN Meski Keluar dari Agensi

Sedangkan konsep video musiknya sendiri sama seperti album, dimana para member tampil di dunia bawah laut yang penuh dengan taman, dan juga terlihat seperti istana dimana para putri duyung tinggal.

Fyi, ‘AURA’  merupakan lagu ciptaan sang leader, Exy, yang dibawakan WJSN saat final Queendom 2, yang membuat WJSN berhasil menjadi pemenang dalam acara Mnet yang disiarkan pada 2 Juni lalu.

(Rie127)

Komentar
  • HOT !
    Netflix merambah genre horor remaja dengan serial mendatang 'Wish Your Death' (judul sementara), perpaduan seru antara ilmu gaib dan ketegangan....
  • HOT !
    Penyanyi Younha resmi mengumumkan kabar pernikahannya. Pada 5 Maret melalui fan cafe pribadinya, dia menyapa para penggemar dengan penuh rasa syukur dan kehangatan untuk membagikan kabar bahagia tersebut....
  • HOT !
    ONE HUNDRED Label yang menaungi Xiumin EXO mengklaim bahwa artisnya tidak bisa tampil di acara musik 'Music Bank' karena hubungan bisnis antara KBS dengan agensi lamanya, SM Entertainment....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : safinatunaja
Cast : OC (Kim Nana), Lee Taeyong NCT127

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)