home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Wah, Jennifer Lawrence Jadi Penemu Alat Pel di Film Selanjutnya?

Senin, 03 Februari 2014 13:17 by Dits | 2029 hits
Wah, Jennifer Lawrence Jadi Penemu Alat Pel di Film Selanjutnya?
nymag.com

DREAMERSRADIO.COM - Aktris cantik Jennifer Lawrence rencananya akan didapuk untuk menjadi pemeran utama untuk sebuah film biografi yang diarahkan oleh sutradara David O. Russell. Sebelumnya Jennifer pernah bekerjasama dengan David dalam film box office ‘American Hustle’.

Dilansir dari The Hollywood Reporter melalui Digitalspy, film biografi ini akan menceritakan mengenai sosok Joy Mangano. Joy, yang berprofesi sebagai ibu rumah tangga mampu mengekplorasi berbagai alat rumah tangga.

Dari seorang ibu rumah tangga, Joy kemudian bertransformasi menjadi pengusaha sukses, salah satu alat rumah tangga yang terkenal adalah alat pel modern.

Baca juga: Penyesalan Jennifer Lawrence Tak Ikuti Saran Adele Soal Film

Saat ini sang sutradara David sedang memasuki tahap diskusi dengan pihak Fox2000 untuk menentukan judul dari film biografi ini.

Naskah dari film ini nantinya ditulis oleh Annie Mumolo yang sebelumnya pernah menggarap naskah film ‘Bridesmaids’. Film biografi ini akan diproduseri oleh John Davis dan John Fox bersama dengan Ken Mok.

(dits)

Komentar
  • HOT !
    Jaksa menuntut hukuman penjara 3 tahun 6 bulan untuk rapper Sik K (nama asli Kwon Min Sik) yang menyerahkan diri setelah mengonsumsi narkoba....
  • HOT !
    KapanLagi Buka Bareng Festival sukses digelar selama 2 hari, dari tanggal 15 16 Maret kemarin di Parkir Plaza Timur, Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat. Acara tersebut tidak hanya menampilkan deretan artis papan atas saja, namun juga dengan menyediakan banyak tenant makanan dan minuman agar pengunjung dapat merasakan buka puasa bersama dengan teman teman. Ada juga Ustadzah Syifa Nurfadillah yang banyak membagikan ilmu agama yang seru....
  • HOT !
    J Hope BTS sekali lagi berhasil menembus chart utama Billboard Hot 100 dengan lagu solo terbarunya. Menurut Billboard pada 18 Maret, single digital J Hope berjudul 'Sweet Dreams (feat. Miguel)' debut di posisi No. 66 pada chart Hot 100 minggu ini....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : Sasseumi_
Cast : Lee Dong Wook, Annisa, All Cast

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)